Stankovic merasa perlu meminta maaf karena semua pemain Italia merupakan rekan-rekannya. Pasalnya, ia bermain di klub Serie A Italia, Inter Milan.
Pertandingan tersebut terpaksa dihentikan saat kedudukan 0-0. Atas insiden itu, Italia kemungkinan mendapat kemenangan WO 3-0.