Inter Milan dikabarkan bakal membuat kejutan  menjelang ditutupnya bursa transfer musim panas pada akhir bulan ini.  Manajemen Inter disebut-sebut sedang melakukan negosiasi dengan Arsenal  untuk mendapatkan Cesc Fabregas.
Fabregas sebelumnya ramai dikaitkan dengan kepindahan ke Barcelona. Namun, Arsenal telah menolak pinangan Barcelona, dan Fabregas sudah menyatakan komitmennya tetap di Emirates, kendati sempat ingin meninggalkan klub London tersebut.
Fabregas sebelumnya ramai dikaitkan dengan kepindahan ke Barcelona. Namun, Arsenal telah menolak pinangan Barcelona, dan Fabregas sudah menyatakan komitmennya tetap di Emirates, kendati sempat ingin meninggalkan klub London tersebut.
Sejumlah media massa di Italia menduga  pernyataan Dein ini untuk menyembunyikan negosiasi yang sedang terjadi.  Harga jual Fabregas diperkirakan mencapai €50 juta. 
